Membaca Terbimbing Kelompok Kecil Siswa Dengan Buku Besar (Big Book)

Membaca terbimbing dengan buku besar(big book). Kegiatan ini dilakukan dalam kelompok kecil yang memiliki kemampuan membaca yang sama. Teks dipilih berdasar kebutuhan siswa. Setiap kelompok memiliki program membaca yang berbeda.Kegiatan dilakukan untuk kelancaran membaca, kelancaran membaca kata yang sulit dan mengembangkan pemahaman bacaan.


Posting Komentar

MKRdezign

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget